Cara Download File di Scribd GRATIS Tanpa Login, Berbayar Atau Tanpa Upload File Terlebih Dahulu.
cara download file di scribd tanpa login dan uploading |
Nissamaheswary.com - Penting! Sebelum ke pokok permasalahannya, harap Baca dan Perhatikan terlebih dahulu Apa itu Scribd dan Bagaimana Cara Kerjanya?
Scribd adalah perpustakaan digital yang menyediakan akses ke lebih dari 16 juta buku dan buku audio. Scribd tersedia untuk diunduh dari App Store atau Google Play dalam bentuk aplikasi.
Namun jika Anda tidak ingin mengunduh sebuah aplikasi Scribd, Anda juga dapat menggunakan situs web baik melalui Chrome, Google atau Browser pada perangkat seluler Anda atau lebih mudah dalam tampilannya juga bisa melalui Laptop atau PC Komputer.
Keunggulan Scribd merupakan suatu platform perpustakaan online paling populer dengan lebih dari 20 juta judul buku, buku audio, komik, dan banyak lagi.
Dalam penggunaannya, Scribd menawarkan langganan gratis dan berbayar untuk penggunanya yang mana sangat berguna, bermanfaat dan sangat membantu sekali untuk menggali informasi pengetahuan dan juga untuk materi pembelajaran karena materinya sesuai dengan ketentuan kurikulum yang berlaku.
Scribd sudah tidak dapat diragukan kembali karena merupakan salah satu platform berbagi dokumen paling populer di internet, dimana Scribd telah memiliki database besar dokumen yang dapat Anda akses secara gratis.
Anda juga dapat mengunggah file dokumen baik type doc, pdf , pptx dan tipe jenis lainnya ke Scribd dan membaginya dengan orang lain.
Awal sejarah munculnya Scribd didirikan pada tahun 2007 oleh Trip Adler, Jared Friedman, dan Tikhon Bernstam yang ingin memberi pengguna platform tempat mereka dapat menemukan semua buku yang ingin mereka baca baik secara online maupun bisa di download juga.
Pada artikel ini, kami akan menunjukkan kepada Anda cara mengunduh file dari Scribd secara gratis tanpa login atau mengunggah file. Dengan metode ini, Anda akan dapat mengunduh file apa pun dari Scribd tanpa membayar atau tanpa berlangganan sekalipun dan secara gratis sekalipun.
Cara Download File Di Scribd Gratis Tanpa Login Tanpa Upload File Dengan Bantuan Situs Docdownloader.Com
Kebanyakan banyak pengguna internet baik siswa, mahasiswa, para guru bahkan seorang pekerja online pun masih kebingungan atau kesulitan bagaimana cara download file di Scribd tanpa login tanpa, tanpa berbayar bahkan juga harus upload file terlebih dahulu.
Menurut penulis yang paling banyak kesulitan dalam mendownload sebuah file di situs Scribd yaitu Bidan dan Guru, dimana kedua profesi ini sangat membutuhkan baik untuk kebutuhan materi sendiri maupun untuk materi pembelajaran di profesinya baik kesehatan maupun tenaga didik.
Baca Juga: Begini Cara Mengganti atau Merubah Nama WiFi dan Password WiFi Lewat HP dan Laptop.
Cara Mendownload Scribd Yang Tidak Bisa Di Download Atau Terkunci Lewat Hp Atau Laptop.
2. Lanjut pada tampilan Scribd Downloader, silahkan masukkan url atau alamat link artikel yang sudah ada kopi seperti pada bagian langkah pertama di atas dan pastekan di kolom Please input document url → Selanjutnya tekan tombol Get Link.
cara mendownload file di scribd tanpa bayar |
3. Selanjutnya centang bagian Captcha menandakan kita Bukan Robot → Lanjut pilih gambar yang sama atau gambar yang diperintahkan untuk memilih → Lanjut klik Memeriksa.
4. Lanjut pilih tombol Download PDF → Lanjut silahkan pilih DOWNLOAD AS PDF, DOWNLOAD AS DOCX atau DOWNLOAD AS PPTX.
cara download file scribd tanpa registrasi |
5. Selanjut pada tampilan Compress PDF, silahkan tunggu sampai proses pada tampilan Compress completed! → Lanjut tekan Download.
cara download file scribd tanpa upload file |
Pada uraian diatas ini cara download file di Scribd yang terkunci tanpa harus upload file tanpa berlangganan atau tanpa login baik menggunakan dengan akun Google atau akun Facebook baik melalui Laptop atau PC Komputer.
Sedangkan cara download Scribd yang terkunci dan gratis tanpa login, berbayar dan tanpa harus upload file terlebih dahulu di HP atau Smartphone, langkah-langkah atau caranya pun sama seperti pada penjelasan uraian diatas, Anda tinggal menyesuaikan saja tampilan Scribd di perangkat HP Anda. Semoga bermanfaat.